Program Studi Pascasarjana UNY Dan Status Akreditasinya

Pascasarjana UNY - Hampir semua fakultas di UNY memiliki program Pascasarjana. Program Pascasarjana di UNY ini terdiri dari tingkat Magister (S2) dan Doktor (S3). Masing-masing memiliki program studi sendiri yang dapat dipilih oleh calon mahasiswa pascasarjana.

Pada kesempatan sebelumnya kami telah membagikan informasi tentang daftar Fakultas Di UNY lengkap dengan status akreditasinya. Dan pada kesempatan kali ini, kami akan bagikan informasi tentang Program Pascasarjana di UNY berikut dengan status akreditasinya.
Program Studi Pascasarjana UNY Dan Status Akreditasinya

Program Studi Pascasarjana UNY Dan Status Akreditasinya

Untuk kalian yang ingin melanjutkan pendidikan pascasarjana di Universitas Negeri dapat memilih salah satu program studi yang linier dengan pendidikan sebelumnya di bawah ini.

Program Magister (S2) UNY

  1. Penelitian dan Evaluasi Pendidikan
    • Akreditas A
    • Expired 11-01-2021
  2. Pendidikan Teknologi dan Kejuruan
    • Akreditasi A
    • Expired 03-11-2021
  3. Manajemen Pendidikan
    • Akreditasi A
    • Expired 21-03-2022
  4. Pendidikan Luar Sekolah
    • Akreditasi B
    • Expired 26-09-2019
  5. Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial
    • Akreditasi A
    • Expired 20-09-2019
  6. Linguistik Terapan
    • Akreditasi A
    • Expired 12-12-2020
  7. Teknologi Pembelajaran
    • Akreditasi A
    • Expired 19-12-2023
  8. Pendidikan Sains
    • Akreditasi A
    • Expired 20-12-2021
  9. Pendidikan Matematika
    • Akreditasi A
    • Expired 14-11-2020
  10. Ilmu Keolahragaan
    • Akreditasi A
    • Expired 29-12-2020
  11. Pendidikan Dasar
    • Akreditasi A
    • Expired 29-12-2020
  12. Bimbingan dan Konseling
    • Akreditasi A
    • Expired 25-04-2022
  13. Pendidikan Seni
    • Akreditasi B
    • Expired 21-01-2021
  14. Pendidikan Biologi
    • Akreditasi B
    • Expired 03-09-2020
  15. Pendidikan Fisika
    • Akreditasi B
    • Expired 11-01-2021
  16. Pendidikan Geografi
    • Akreditasi B
    • Expired 12-12-2022
  17. Pendidikan Teknik Elektronika dan Informatika
    • Akreditasi B
    • Expired 27-12-2021
  18. Pendidikan Luar Biasa
    • Akreditasi B
    • Expired 08-09-2021
  19. Pendidikan Teknik Mesin
    • Akreditasi B
    • Expired 18-04-2022
  20. Pendidikan Kesejahteraan Keluarga
    • Akreditasi B
    • Expired 25-07-2022
  21. Pendidikan Kimia
    • Akreditasi A
    • Expired 23-07-2024
  22. Pendidikan Bahasa Jawa
    • Akreditasi B
    • Expired 07-11-2020
  23. Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
    • Akreditasi B
    • Expired 31-10-2020
  24. Pendidikan Bahasa Inggris
    • Akreditasi B
    • Expired 20-09-2021
  25. Pendidikan Anak Usia Dini
    • Akreditasi B
    • Expired 14-11-2020
  26. Pendidikan Sejarah
    • Akreditasi A
    • Expired 30-07-2024
  27. Pendidikan Ekonomi
    • Akreditasi B
    • Expired 14-11-2020
  28. Pendidikan Teknik Elektro
    • Akreditasi B
    • Expired 26-08-2021
  29. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
    • Akreditasi B
    • Expired 11-01-2021
  30. Psikologi
    • Akreditasi B
    • Expired 07-11-2022

Program Doktor (S3) UNY

  1. Penelitian dan Evaluasi Pendidikan
    • Akreditasi A
    • Expired 01-08-2022
  2. Pendidikan Teknologi dan Kejuruan
    • Akreditasi A
    • Expired 03-10-2022
  3. Ilmu Pendidikan
    • Akreditasi B
    • Expired 15-08-2022
  4. Manajemen Pendidikan
    • Akreditasi A
    • Expired 10-10-2022
  5. Ilmu Pendidikan Bahasa
    • Akreditasi B
    • Expired 08-08-2019
  6. Pendidikan Dasar
    • Akreditasi A
    • Expired 16-10-2023
  7. Pendidikan Kimia: -

Apakah kalian sudah menemukan salah satu program studi dari daftar program studi pascasarjana di UNY tersebut? Semoga sudah ada ya. Dan jika sudah ada, silahkan baca-baca informasi bagaimana dan kapan pendaftarannya dibuka.

Semoga bermanfaat dan semoga lolos seleksi untuk menjadi mahasiswa pascasarjana UNY.

Terimakasih telah berkunjung dan berikut ini ketentuan komentar yang diperbolehkan :

1. Berkomentar dengan bahasa yang sopan dan tidak SARA.
2. TIDAK BOLEH memasukkan LINK AKTIF. Karena akan otomatis terhapus komentarnya.
3. Jika ingin menambahkan LINK silahkan masukkan ke dalam bagian URL atau menyertakan ke dalam komentar dengan sifat TIDAK AKTIF.
4. Berkomentarlah yang membangun dan bermanfaat untuk orang lain ya :-)

Terimakasih atas kerjasamanya demi memajukan website ini,
EmoticonEmoticon